Posts

Menjadi sales person yang Hebat

Kiat Menjadi Seorang Salesperson yang Hebat dan Sukses – Menjadi seorang salesperson menghadapi tantangan untuk bisa memiliki kinerja yang lebih baik dari sebelumnya. Hal ini perlu dilakukan untuk memastikan adanya peningkatan penjualan atas produk atau layanan yang ditawarkan. Ada kiat sederhana yang mudah untuk dilakukan agar Anda bisa menjadi seorang salesperson yang hebat dan sukses. Berikut ini penjelasan selengkapnya. 10 Kiat Menjadi Seorang Salesperson yang Hebat dan Sukses 1) Mudah Beradaptasi dengan Situasi Apapun Ini dia hal pertama yang perlu dilakukan jika Anda ingin menjadi seorang salesperson yang hebat dan sukses. Seorang salesperson terbaik tidak hanya mengandalkan promosi yang menonton saat berhadapan dengan calon pelanggan potensial. Mereka pasti bisa beradaptasi dengan keadaan dan kondisi yang sedang terjadi di lapangan. 2) Pekerja Keras Tidak ada hasil yang optimal, jika Anda malas melakukan sesuatu dengan maksimal. Seorang penjual yang berkualitas pasti bekerja ker

Cara menjadi Sales yang sukses

Cara Menjadi Sales yang Sukses 1) Pelajari cara mendengarkan Memang, sales yang sukses juga merupakan seorang komunikator yang baik. Namun, namanya komunikasi adalah proses dua arah, kan? Sales terbaik adalah yang pandai mendengarkan. Dengan Anda membangun ‘listening muscle’ dan mendengarkan kebutuhan, kekhawatiran, serta keinginan calon pelanggan, Anda akan dapat menghilangkan semua kekhawatiran calon pelanggan dan mencapai tujuan dan kesuksesan yang lebih besar. 2) Tunjukkan antusiasme, motivasi dan ambisi untuk sukses Tetap termotivasi adalah salah satu tantangan utama yang harus dihadapi dari lingkungan sales. Sales yang sukses percaya pada apa yang mereka lakukan dan selalu termotivasi, antusias dan memiliki ambisi untuk sukses. Mempertahankan motivasi adalah komponen penting dari kesuksesan seorang sales. 3) Memiliki strategi penjualan Daripada hanya menelepon dan mencoba menjual secara membabi buta kepada calon pelanggan yang hanya akan membuat Anda lelah dan kecewa karena hanya

Tips Memilih Solar Water Heater

Halo Sobat Hegel Halo Sobat Hegel kali ini saya coba berikan beberapa tips untuk memilih solar water heater. Agar tidak salah pilih ya... Pemanas Air Tenaga Matahari / Solar Water Heater Solar Water Heater adalah alat pemanas dengan tingkat efisiensi yang paling tinggi di Indonesia, dikarenakan letak geografis Indonesia yang berada di garis khatulistiwa. Dengan panas dan cahaya matahari yang melimpah, maka pemanfaatan energi SURYA ini dapat digunakan sebagai alternatif terbaik untuk alat pemanas air. Dengan menggunakan alat pemanas air tenaga matahari, anda dapat menghemat biaya hingga Rp. 350.000 setiap bulannya (biaya listrik Elektrik Heater 100 liter dengan daya 1500 watt hingga 2000 watt). hal ini sangat hemat sekali dan kami sarankan untuk anda yang tinggal di wilayah yang kaya akan panas matahari menggunakan alat pemanas air jenis ini. namun sebelum menggunakan alat pemanas air type ini, saya akan menyampaikan beberapa tips agar sobat hegel tidak salah dalam menentukan kapasitas

Pengetesan Unit 300 Liter di Showroom HEGELSOLAR

Image

Manfaat Mandi Air Hangat untuk Kesehatan Tubuh

Hello Sobat, Di Blog kali ini saya mencoba berbagi informasi penting mengenai manfaat Mandi Air Hangat untuk kesehatan Tubuh kita Manfaat Mandi Air Hangat  Berikut ini manfaat mandi air hangat yang baik untuk kesehatan tubuh: 1. Menyembuhkan flu dan sakit kepala Mandi dengan air hangat memungkinkan Anda untuk menghirup uap yang bertindak sebagai dekongestan alami, Anda juga bisa menambahkan beberapa tetes minyak esensial seperti minyak kayu putih atau peppermint untuk sensasi relaksasi yang lebih kuat. Selain itu air hangat yang dicampur dengan minyak ini akan membantu melawan dahak dan sakit tenggorokan. Selain itu juga mempercepat sirkulasi darah yang dapat membantu meringankan sakit kepala. 2. Melembapkan kulit Mandi air hangat akan membuka pori-pori Anda dan membersihkan semua kotoran dan juga minyak yang menempel pada tubuh Anda. Kehangatan alami dari air ini akan melembapkan kulit dan juga membuatnya lembut serta kenyal. 3. Melepaskan racun Manfaat mandi air hangat

Bagaimana cara memilih Pemanas Air Tenaga Surya Terbaik

Hello Sobat, Banyak pertanyaan dari calon pengguna PEMANAS AIR TENAGA SURYA , Pak bagaimana sih cara memilih pemanas air tenaga surya yang tepat untuk kita dirumah ? pertanyaan ini sering muncul, dan akan coba saya jelaskan pada Blog kali ini. Beberapa hal yang harus diperhatikan dari Produk Pemanas air tenaga surya, Sebagai berikut ini: Material bahan yang digunakan pada Produk Pemanas air tenaga surya (Solar water heater) , bahan yang harus dipilih adalah Material terbaik yaitu stainless SUS304 (stainless steel yang asli adalah tipe SUS304 yang tidak terlalu mengkilap seperti Grade SUS201 yang dibawahnya, otomatis akan memberikan daya tahan pakai dalam jangka waktu yang panjang) alternatif kedua adalah bahan Baja Galvanis anti karat (baja galvanis dicoating cat anti karat juga memiliki daya tahan pemakaian yang sangat panjang) System cara kerja yang dimiliki oleh pemanas air tenaga surya juga sangat penting untuk diperhatikan. system cara kerja pemanas air tenaga surya